Saturday, July 9, 2016

TEOLOGIA DASAR IMAN KRISTEN

Penulis              : Lukas Kuswanto
Editor               : Johanes Che Parikesit
Tata Letak        : Tim Kreatif Mer-C Publishing
Sampul              : Heru

Diterbitkan Oleh:
Mer-C Publishing

Alamat
PT Adhi Sarana Nusantara
Jl. Ulujami Raya no 2 Perdatam Jakarta Selatan

Cetakan Pertama
Jakarta, Mer-C Publishing, 2016
189; 16 x 23 cm

ISBN: 978-602-71073-3-5
Halaman : 189
Yang Berminat dapat menghubungi Hp : 0882-1061-7166; 0821-2426-6641
Tentang Penulis :        
Masih banyak orang  ingin mendapatkan jawaban terhadap berbagai pertanyaan yang  timbul ketika mempelajari Alkitab. Sebagaian orang terpuaskan dahaga hatinya. Sebagian lagi menghadapi kebingungan seakan-akan Alkitab tidak memberi jawaban yang pasti.
          Buku ini cocok bagi mereka yang menghadapi kesulitan mencari kebenaran Alkitab serta mencari jawaban  tentang iman dasar  kekristenan. Sebagai kebutuhan yang mendesak untuk memperkuat iman dan menambah pengetahuan. Tiap bagian ditulis dengan sederhana, cocok bagi orang awam, pelajar, mahasiswa, bagi persekutuan doa, persekutuan oikumene, kelompok pendalaman Alkitab dll. Amsal 2: 6 mengatakan :”Karena TUHANlah yang memberikan hikmat, dari mulut-Nya datang pengetahuan dan kepandaian” Melalui buku ini kiranya Anda mendapatkan jawaban yang telah lama dipergumulkan.


Lukas Kuswanto telah melayani sebagai penginjil, pendeta dan gembala jemaat di Gereja Kristen Nazarene “Shiloh” Jakarta sejak tahun 2000 sampai sekarang. Sebelum menjadi gembala tetap di GKN, ia sudah terjun dalam pelayanan di Malang tahun 1993-1998.
Pendidikan theologia yang ditempuh SI Theologia di STT Nazarene Indonesia, di Jogyakarta, tahun 1993, S2 Kepemimpinan di Institut Kalvari dari gereja Baptis, Jakarta, tahun 2004  dan S3  STT Ikat Jakarta, tahun 2010, DR.Lukas Kuswanto, MA dan isterinya DR. Sophia Wara laxminandi dikaruniai dua orang anak, Michael T.B.L dan Gabriel P.L

No comments:

Post a Comment